Contoh Undangan Pernikahan Batak Toba Lengkap

Contoh Undangan Pernikahan Batak Toba Lengkap, Contoh Undangan Pernikahan Minimalis, Contoh Undangan Pernikahan Murah, Contoh Undangan Nikah Unik, Undangan Hardcover Murah Meriah Mewah
Undangan Nikah Islami
Contoh Undangan Pernikahan Batak Toba Lengkap, Undangan Unik Pernikahan 2019, Kartu Undangan Pernikahan Yang Bagus, Pesan Undangan Tas. 

Kartu undangan pernikahan berwarna putih diatas mempunyai cover yang terlihat sangat lucu dan imut, karena terdapat gambar sepasang pengantin yang dikelilingi oleh flower crown. Cover undangan ini juga mengandung tulisan judul " The Wedding ", nama kedua calon pengantin, dan tanggal pernikahan, serta kolom khusus pada sisi bawahnya untuk mengisi nama - nama tamu undangan. 

Pada bagian dalam undangan pernikahan ini terdapat dua sisi, yaitu sisi kiri dan kanan. Pada sisi kiri terdapat isi pokok berupa tulisan kata penganatar, nama lengkap kedua calon pengantin, nama kedua orangtua, dan waktu serta tempat pelaksanaan prosesi akad nikah. Sedang pada sisi kanan terdapat isi pokok berupa tulisan waktu dan tempat pelaksanaan acara resepsi.

Untuk bagian back cover undangan nikah ini sendiri kami menambahkan kalender tahunan yang akan bermanfaat bagi para penerima undangan pernikahan ini.  

Spesifikasi kartu undangan di atas adalah sebagai berikut :

– undangan soft cover full colour
– bentuk lipat 2
– ukuran 16 x 32 cm yang di hitung pada posisi terbuka
– jenis kertas yang digunakan adalah ivory

Undangan pernikahan ini mempunyai kisaran harga mulai 3.150 an per 1000 pcs.

Harga bisa berubah sesuai dengan harga bahan dasar kertas, tambahan pernak – pernik undangan, tambahan laminasi pada kertas yaitu laminasi doff, glosy, dan uv serta jumlah kartu undangan yang di pesan.

Pemesanan kartu undangan pernikahan di tempat kami, kami layani secara online dan offline. Untuk anda yang ingin memesan secara online silahkan hubungi kami di nomer berikut ini SMS/WA 0857 4081 2002, 0878 3816 1150, Pin BB D008D475 atau kirimkan email ke layanankedaigrafis@gmail.com.

Jika anda ingin melihat koleksi undangan unik dan murah kami secara langsung, anda dapat mengunjungi outlet Kedai Grafis di Jl. Perum Candi Gebang 2 No.22 atau ke outlet cabang di Jl.Kaliurang Km 5.



Menjelang moment pernikahan, banyak hal yang perlu dilakukan agar pernikahan berjalan dengan lancar. Meski dalam mempersiapkan pesta pernikaha anda perlu dibantu oleh orang-orang terdekat, namun anda juga perlu menjaga diri dan merawat diri. Karna pastinya nanti akan merasakan yang namanya stres, kurang tidur, wajah pucat, dan lain lain. Menurut Dr. Rina Anwar MM dari New Agleam Healthy Skin Boutique, ada beberapa hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan calon mempelai terutama 10 hari menjelang pernikahan. Berikut kami paparkan untuk Anda.

1. Jangan memencet jerawat
Stress dalam mempersiapkan pernikahan itu wajar terjadi, ternyata stress merupakan salah satu sumber munculnya jerawat. Jerawat sendiri merupakan kondisi abnormal kulit dikarenakan produkse kelenjar minyak yang berlebih dan menyebabkan penyumbatan saluran folikel rambut dan pori-pori kulit.  Jangan memencet jerawat apalagi yang merah meradang karena dapat meninggalkan bekas memar yang sulit hilang.

2. Jangan mengonsumsi makanan yang kaya rempah seperti bawang, terasi, bumbu kari secara berlebih
Hindari pula makanan pedas, buah durian, dan minumal beralkohol. Anda tentu tidak ingin para tamu yang hadir mencium bau yang tak sedap dari tubuh Anda, terutama bila Anda sering mengalami gangguan bau badan. Bau badan dipengaruhi makanan dan minuman yang Anda konsumsi. Karena itu, sebisa mungkin lupakan sementara makanan dan minuman yang dapat memicu munculnya bau badan. Dalam tradisi masyarakat Jawa, dikenal pula istilah mutih atau mengonsumsi makanan berwarna putih seperti nasi, garam, serta air putih untuk calon mempelai. Cara seperti ini bisa Anda coba.

3. Sering mengonsumsi buah-buah dan sayur segar
Ini baik untuk kulit agar tetap segar karena zat-zat yang terkandung di dalam buah dan sayuran mengandung antioksidan, beta karotin, dan masih banyak lagi. Buah dan sayuran juga dapat membuat kulit terlihat lebih segar, mulus, dan bercahaya. Anda tentu tidak ingin kulit terlihat kasar dan bersisik saat berada di pelaminan.

4. Perbanyak minum air putih dan jangan terlalu banyak minum minuman ringan bersoda, kopi atau teh
Rasa haus pada setiap orang merupakan mekanisme normal dalam mempertahankan asupan air dalam tubuh. Terlalu banyak pikiran dan stres menjelang pernikahan akan membuat kondisi tubuh menurun karena penurunan kadar air dan pengisian kurang cepat dilaksanakan. Karena itu, disarankan untuk minum air putih minimal 2 liter per hari. Banyak minum akan membuat kulit tidak cepat kering. Air putih juga bersifat “menghanyutkan” kotoran-kotoran dalam tubuh yang akan lebih cepat keluar lewat urine. Bagi yang ingin menguruskan badan pun, minum air hangat sebelum makan (sehingga akan merasa kenyang) merupakan satu cara untuk mengurangi jumlah makanan yang masuk. Apalagi air tidak mengandung kalori, gula, ataupun lemak. Namun yang terbaik adalah minum air putih pada suhu sedang, tidak terlalu panas dan tidak terlalu dingin.

5. Agar stamina tetap terjaga konsumsi suplemen multivitamin
Ini bertujuan agar calon mempelai tetap bugar menjelang hari H. Terkadang, calon mempelai yang sibuk menyiapkan pernikahan sering lupa untuk menjaga kesehatan. Lupa makan, kurang minum air putih, stres, dan kesibukan lain yang bisa membuat tubuh menjadi tidak fit. Konsumsi suplemen yang mengandung vitamin C, A, E, B kompleks, zinc, dan betakarotin. Sangat penting untuk mempertahankan metabolisme normal tubuh, meningkatkan pertumbuhan, dan mempertahankan metabolisme normal tubuh, meningkatkan pertumbuhan, perkembangan tubuh, dan regenerasi jaringan, memelihara fungsi imunitas normal tubuh, memelihara penglihatan normal dan kesehatan kulit.

6. Luluran
Luluran merupakan kegiatan perawatan tubuh yang sangat penting menjelang pernikahan. Ketika lingkungan kita telah disesaki oleh berbagai polusi berbahaya. Angin yang setiap hari menerpa wajah, rambut, dan tubuh kita tanpa disadari telah membawa berbagai jenis zat kimia, termasuk berbagai jenis logam berat serta karbon monoksida yang sangat berbahaya bagi kesehatan kulit. Melindungi kulit tubuh dengan luluran bukan hanya sekadar melembutkan, namun juga harus mampu melakukan detoksifikasi terhadap zat-zat beracun yang menempel setiap hari pada kulit tubuh kita. Selain untuk membersihkan kulit, zat yang terkandung di dalam lulur alami juga memiliki banyak khasiat. Misalnya lulur susu yang dipercaya mampu menutrisi kulit secara mendalam, terutama untuk kulit yang sangat kering. Atau lulur cokelat yang ternyata ampuh untuk menghaluskan segala jenis kulit, bahkan menjadikan kulit bening bercahaya.

7. Istirahat yang cukup

x

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Undangan Pernikahan Tebet

Undangan Pernikahan Karikatur